Beberapa
hari ini kita semua terhasut dengan fenomena yang sedang terjadi begitu viral
di Indonesia yaitu OM TELOLET OM. Hal ini menjadi banyak pertanyaan yang
mendalam, pernahkan kita sadar fenomena apa ini, ada apa di balik OM TELOLET
OM. Apakah hanya sekedar kata-kata yang tidak memiliki makna atau sebaliknya. OM
TELOLET OM sebenarnya hanya sebuah kata yang bahkan tidak memiliki begitu
makna, OM TELOLET OM merupakan sebuah teriakan yang di ucapakn oleh sebagain
orang – orang dipinggir jalan yang mengharapkan bunyian klakson “Telolet
Telolet”.
Friday, December 23, 2016
Thursday, December 22, 2016
Ibu Inspirasiku
Hari
ini tanggal 22 Desember, banyak orang-orang yang mengucapkan selamat
hari ibu di media sosial atau di media-media yang dapat dipublikasikan. Pernahkah
kita sadar bahwa setiap hari merupakan hari ibu. Marilah kita renungkan, apakah
dengan ucapan tersebut dapat menambah rasa cinta kita kepada orang tua, atau
bahkan kita gengsi karena semua orang mengucapkanya pada media sosial sehingga
hanya ikut-ikutan.
Wednesday, December 21, 2016
Fenomena Dark Tourism
Dark tourism merupakan fenomena
pengembangan pariwisata baru dalam masyarakat. Banyak masyarakat yang tidak
sepaham dengan kalangan akademisi tentang pengembangan dark tourism. Pada dasarnya tanpa disadari masyarakat umumnya telah
melakukan aktivitas pariwisata yang merupakan bagian dari dark tourism. Ketika
dalam suatu tempat terjadi suatu peristiwa bencana alam,kecelakaan, dan lain
sebagainya yang dianggap sebagai kekejaman, maka muncul sikap masyarakat untuk
sekedar ingin tahu apa yang terjadi dalam peristiwa tersebut. Dengan munculnya
rasa ingin tahu maka mengundang masyarakat
untuk datang dan melihatnya. fenomena ini merupakan salah satu bentuk dari
pariwisata yang dianggap sebagai pariwisata gelap atau dark tourism.
Saturday, December 17, 2016
DARK TOURISM (pariwisata gelap)
Perkembangan ilmu pariwisata pada saat ini
telah menunjukan sesuatu yang baru sehingga layak di jadikan sebagai bahan
untuk di pelajari. Dalam dunia pariwisata banyak muncul ilmu-ilmu baru dalam
pengembanganya, salah satu contohnya adalah Atrocity Tourism. Atrocity tourism
merupakan suatu bentuk pengembangan pariwisata yang masih asing bagi kalangan
umum. Kata lain dari Atrocity Tourism adalah dark tourism atau dalam bahasa
Indonesia pariwisata gelap. Pengembangan pariwisata ini memiliki konsep yang
berbeda dengan pariwisata pada umumnya. Jika umumnya pariwisata adalah senang-senang,
namun dalam dark tourism ini bersifat sebaliknya. Kekejaman dan bencana yang
terjadi dalam kehidupan menjadi daya tarik
wisata.
Subscribe to:
Posts (Atom)
PENTINGNYA PENDIDIKAN ISLAM
PENTINGNYA PENDIDIKAN ISLAM Pendidikan merupakan sistem dan cara meningkatkan kualitas hidup manusia dalam meningkatkan segala aspek k...
-
Perkembangan pariwisata di Indonesia mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Peningkatan tersebut dilihat dari jumlah wisatawan...
-
Desa wisata merupakan suatu pedasaan yang memiliki atraksi yang menarik sehingga dijadikan daerah tujuan wisata. pada saat ini per...
-
Yogyakarta is one of the largest city in indonesia and the third largest city in the southern region of java island after bandung and mala...